Cegah TPPO, Polsek Sumbawa Gencar Lakukan Sosialisasi Ke Masyarakat

    Cegah TPPO, Polsek Sumbawa Gencar Lakukan Sosialisasi Ke Masyarakat

    Sumbawa NTB -   Polsek Sumbawa Polres Sumbawa terus gencar memberikan penyuluhan serta sosialisasi terkait pencegahan terhadap Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) diwilayah hukumnya, Sabtu (09/12/23).

    Dalam kegiatan sambangnya, Anggota Polsek Bamang memberikan sosialisasi terkait pencegahan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) bagi warga di pasar Seketeng Sumbawa.

    Kapolsek Ipda Eko Riyono SH., mengatakan, kegiatan sosialisasi di lakukan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada seluruh elemen masyarakat dalam upaya pencegahan TPPO.

    "Dengan adanya sosialisasi ini kepada masyarakat diharapkan dapat memberikan pemahaman agar masyarakat tidak mudah terbujuk oleh ajakan orang – orang tidak bertanggung jawab" Ucap Kapolsek.

    Selain itu pihaknya juga terus menghimbau masyarakat untuk senantiasa menjaga situasi kamtibmas selama pelaksanaan Pemilu Damai 2024. (Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Rhee Pasang dan Sosialisasi...

    Artikel Berikutnya

    Peduli Lansia, Bhabinkamtibmas Polsek Alas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Rutan Praya Raih Penghargaan Pengelolaan Anggaran Yang Transparan dan Akuntabel
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani

    Ikuti Kami